
Perlu anda ketahui bahwa pada acara Gaikindo Indonesia Commercial Vehicle Expo (GIICOMVEC) 2018 PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) telah merilis Suzuki Mega Carry sebagai mobil andalan bagi para pebisnis di Indonesia. Lalu apa saja spesifikasi dari mobil Suzuki Mega Carry 2018 ini? oleh karena itu dalam artikel kali ini akan membahas tentang spesifikasi Suzuki Mega Carry 2018 sebagai berikut ini :
Eksterior
Sejak awal kehadiran Suzuki Mega Carry ini mewarisi penampilan MPV Suzuki APV. Dimana, mobil ini memiliki dimensi dengan ukuran panjang 4.155 m, lebar 1.680, dan tinggi 1.865 mm. Sedangkan untuk bobotnya mencapai 800 kg. Dengan desain yang cukup garang, mobi ini juga memiliki desain eksterior yang keren. Dimana tampilan mobil ini semakin gagah dan keren dengan adanya desain stiker baru pada bagian samping dan belakang. Pada bagian depan mobil ini nampak lebih elegan. Nampak besar pada bagian kaca depan. Ditambah dengan penggunaan lampu depan jenis halogen.
Interior
Tampilan dashboard yang sangat sederhana membuat mobil ini menjadi pilihan utama bagi para pebisnis. Pada bagian setir, Suzuki telah menyematkan desain yang tipis dan cukup besar sesuai dengan eksterior mobil. Selain itu, setir ini terbuat dari bahan material yang kuat. Bukan hanya itu, mobil ini juga dibekali glove box yang berfungsi untuk menyimpan barang-barang yang kecil dan simpel sehingga mudah dijangkau oleh pengemudi.
Dapur Pacu
Mobil ini memiliki mesin cukup baik, yakni mesin bertipe G15A 4 silinder, DOHC, dengan sistem suplai bahan bakarnya yang menggunakan MPFI dengan rasio kompresi 8:9:1. Selain itu, mobil ini memiliki kapasitas 1.493 cc dengan tenaga mencapi 92.4 PS. Dan torsi maksimumnya mencapai 126 Nm. Bukan hanya itu mobil ini juga memiliki kapasitas bahan bakar 46 liter. Yang menariknya, harga Suzuki Carry Mega 2018 ini sangat terjangkau sehingga sangat cocok untuk dijadikan mitra usaha anda. Adapun mengenai kelengkapan spesifikasinya seperti dibawah ini.
* Mesin
- Tipe Mesin : G15A
- Kapasitas Isi Silinder : 1.493 cc
- Daya Maksimum : 92.4 Ps @ 6000 rpm
- Torsi Maksimum : 126 Nm @ 3000 rpm
- Sistem Transmisi : Manual 5 speed
* Dimensi
- Panjang : 4.155 mm
- Lebar : 1.680 mm
- Tinggi 1.865 mm
- Jarak Poros Roda : 2625 mm
- Jarak Pijak Depan : 190 mm
- Jarak Terendah : 190 mm
- Radius Putar Minimum : 4.9 mm
* Kaki-kaki
- Rem Depan : MacPherson Srut
- Rem Belakang : Rigid Axle
- Jenis Shockbreaker : Leaf Spring
1. Keunggulan Suzuki Carry Mega Pick Up
- Memiliki desain yang lebih tangguh dan tangguh
- Mempunyai bak atau kargo yang dapat menyimpan barang-barang dalam julmah banyak.
- Jaringan Servis luas
- Harga yang cukup terjangkau
2. Kekurangan Suzuki Carry Mega Pick Up
- Minimnya tingkat keselamatan
- Minimnya fitur hiburan
Itulah spesifikasi Suzuki Carry Mega 2018, semoga informasi ini bermanfat terutama bagi anda yang membutuhkan kendaraan untuk kebutuhan bisnis. Lantas, bagaimana dengan harganya? Nah, untuk mengetahui tentang daftar harga Suzuki Carry Mega Pick Up terbaru 2019, anda bisa mengeceknya langsung pada situs online shop yang bernama Blibli.com.